detikFood
Perusahaan Makanan Besar di AS Mulai Beralih Pakai Telur Cage-Free
Usai McDonald's berjanji 100% menggunakan telur cage-free, beberapa perusahaan makanan besar di AS merencanakan hal yang sama. Sayang, hal ini belum diikuti supermarket besar di sana.
Kamis, 31 Des 2015 14:02 WIB







































