Gibran mengunggah foto saat bersama Presiden Prabowo Subianto dan Ketua Dewan Pengarah BPIP Megawati Soekarnoputri hingga Wakil Presiden RI ke-6 Try Sutrisno.
Prabowo dan Megawati bertemu saat upacara peringatan Hari Lahir Pancasila. Sekjen Gerindra Ahmad Muzani membuka peluang keduanya kembali bertemu ke depannya.
Presiden Prabowo Subianto, Wapres Gibran Rakabuming, Presiden ke-5 RI Megawati Soekarnoputri dan Wapres ke-6 RI Try Sutrisno terlihat akrab di hari pancasila