Komite Pemilihan (KP) PSSI mengumumkan orang yang masuk bursa Calon Ketua Umum PSSI. Selain La Nyalla Mattalitti dan Erick Thohir, ada tiga nama lainnya.
Kejagung menegaskan Kasipidum Kejari Pesawaran MN akan diproses etik setelah kepergok 'ngamar' dengan pengacara. Meski ada kesepakatan damai dengan suami.
Kejagung mengatakan proses pemeriksaan etik oknum jaksa inisial MN yang terpergok ngamar di hotel bareng pengacara inisial RM di Lampung tetap akan berjalan.
Borneo FC Samarinda menang atas PSIS Semarang dalam laga banjir gol pada lanjutan Liga 1 2022 pekan ke-13. Pesut Etam meraih 3 poin berkat kemenangan 4-2.