detikNews
Dua Bocah di Blitar Tertimpa Tembok Roboh, Satu Tewas
Dua bocah yang tengah asyik bermain tertimpa reruntuhan tembok setinggi 2 meter. Akibat insiden ini, seorang bocah meninggal dunia saat dalam perjalanan menuju Rumah Sakit Daerah Ngudi Waluyo Blitar.
Kamis, 31 Jan 2013 13:58 WIB







































