detikNews
Tak Diberi Uang Rokok, Cucu Tega Bunuh Nenek Sendiri
Hanya karena tidak diberi uang untuk membeli rokok, DS warga Desa Tri Rejo, Kecamatan Loano, Kabupaten Purworejo, Jateng, tega membunuh neneknya sendiri Sri Kasminah (70). Sri Kasminah tewas setelah dianiaya dan mengalami luka parah pada bagian kepala.
Minggu, 02 Okt 2011 23:20 WIB







































