Arsenal belum menyerah untuk mendapatkan Philippe Coutinho. Jika Barcelona siap melepasnya, The Gunners siap berada di antrean pertama untuk mendapatkannya.
Luis Suarez sempat mengikuti ujian kewarganegaraan Italia, sebelum kini dipastikan bakal menjadi pemain Atletico Madrid. Striker Uruguay itu dituduh mencontek!
Barcelona rupanya masih belum bisa pulih sepenuhnya dari rasa sakit dibantai telak 2-8 oleh Bayern Munich. Hal tersebut diakui pemain Blaugrana, Sergi Roberto.