detikFood
Nyam! Pizza Topping Daging Buaya dan Cicada yang Gurih Lezat! (1)
Pizza merupakan makanan asli Italia yang sudah mendunia. Biasanya, pizza memiliki topping keju dan daging asap atau sayuran. Akan tetapi pizza bertopping tak biasa ini banyak terdapat di berbagai negara termasuk Asia.
Senin, 21 Apr 2014 11:11 WIB







































