November ini, Garuda kembali menggelar Garuda Indonesia Online Travel Fair yang ketiga. Jutaan bangku promo dipersiapan untuk penerbangan sampai November 2018.
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) melesat 58 poin ke 6.030 saat menutup perdagangan saham siang ini. Penguatan IHSG didorong aksi beli investor domestik.
Saham dari emiten-emiten anyar tahun ini terbilang fenomenal. Dengan harga yang terus naik, tentu layak untuk dikoleksi. Namun, bagaimana agar tak jadi jebakan?