Leo Rolly Carnando/Bagas Maulana langsung out di babak pertama Singapore Open 2025. Keduanya didepak ganda Thailand, Kittinupong Kedren/Dechapol Puavaranukroh.
Mahasiswa Unud terancam DO setelah mencemooh rekan yang meninggal. Sanksi awal sudah dijatuhkan, namun keputusan akhir masih menunggu hasil penyelidikan.
PT Jasa Marga memberikan potongan tarif tol 10% untuk perjalanan Jakarta-Semarang selama libur Nataru 2024/2025. Berlaku untuk semua golongan kendaraan.