Harian Detik
Isu Penjualan TV One dan ANTV Terpa Bakrie
Pemilik Grup Bakrie, Aburizal Bakrie, membantah kabar akan melepas Viva Group, kelompok media yang menjadi induk stasiun televisi TV One dan ANTV. Penjualan itu dilakukan untuk mendapatkan dana guna mengambil kembali tambang batu bara PT Bumi Resources Tbk dari Bumi Plc.
Senin, 11 Feb 2013 16:42 WIB







































