Beberapa produk asal Indonesia yang dikirim ke Amerika Serikat (AS) terpapar bahan radioaktif Cesium-137 (CS-137), mulai dari udang, cengkeh, hingga sepatu.
AS kenakan tarif 19% untuk produk Indonesia, sementara ekspor AS dibebaskan dari bea masuk. RI sepakat membeli energi, hasil pertanian, dan 50 pesawat Boeing.
Permintaan Presiden Venezuela Nicolas Maduro untuk berunding dengan Presiden Donald Trump guna meredakan ketegangan antara kedua negara itu, telah ditolak.
Satgas Penanganan Kerawanan Bahaya Radiasi Radionuklida Cs-137 mengungkapkan terdapat dua kontainer produk alas kaki Indonesia yang diduga terpapar radioaktif.
AS menolak mengecam kekerasan pemukim Israel di Tepi Barat, dan menyebut resolusi PBB, yang menuntut Israel menghentikan aktivitas permukiman, sudah "usang".