Polisi Selidiki Meledaknya KM Bintang 28
Penyebab terbakarnya Kapal Motor (KM) Bintang 28 yang docking di dok PT Dewaruci Agung di Dermaga Nilam barat belum diketahui. Polisi masih melakukan penyelidikan.
Rabu, 10 Nov 2010 18:52 WIB







































