detikNews
Berkas 2 Tersangka Pembunuh Ade Sara Dikirim ke Kejaksaan Lagi
Penyidik Polda Metro Jaya mengirimkan lagi berkas Hafitd Aso (19) dan Sifa (19), tersangka pembunuhan Ade Sara ke Kejaksaan Tinggi DKI. Berkas itu sudah dilengkapi dan dipisah.
Selasa, 20 Mei 2014 11:11 WIB







































