Atta Halilintar sempat terinfeksi virus Corona untuk kedua kalinya. Kini, ia sudah pulih dan bisa beraktivitas lagi. Sebagai istri, Aurel merasa bersyukur.
Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah terlihat menghabiskan waktu buka puasa di warteg. Mereka juga memborong makanan di warteg dan berbagi dengan sesama.