Menteri Koordinator Bidang Pangan RI Zulkifli Hasan berjanji pemerintah Melalui Bulog bakal membeli gabah dari petani sebesar Rp 6.500 saat musim panen tiba.
Kebijakan Indonesia menghentikan impor beras berdampak pada penurunan harga beras internasional. NFA mencatat harga beras dunia turun hingga US$ 400/MT.