detikNews
Mahasiswa UGM Ciptakan Perlengkapan Komputer Khusus untuk Kaum Difabel
Untuk memberikan kesempatan bagi kaum difabel bisa mengoperasikan komputer dengan mudah, mahasiswa Fakultas Teknik UGM Yogyakarta menciptakan keyboard dan mouse khusus bagi kaum tuna daksa tersebut. Alat-alat itu akan dibagikan ke SLB-SLB.
Selasa, 29 Jan 2013 17:15 WIB







































