Wolipop
Iwet Ramadhan & Didiet Maulana Buka Fashion Nation ke-9 Senayan City
Pekan mode di Indonesia begitu beragam, tak hanya dimiliki oleh dua asosiasi mode namun juga dibuat khusus oleh beberapa pusat perbelanjaan. Salah satu yang paling besar dilakukan oleh Senayan City lewat gelaran mode Fashion Nation.
Kamis, 09 Apr 2015 18:13 WIB







































