detikFinance
BNI Berencana Terbitkan Obligasi Berkelanjutan Maksimal Rp 10 T
PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk (BBNI) berencana melakukan Penawaran Umum Berkelanjutan (PUB) atau obligasi berkelanjutan dalam dua tahun ke depan.
Kamis, 16 Mar 2017 21:05 WIB







































