detikSport
Rosberg Dapat Pole Lagi, Mercedes Start 1-2
Nico Rosberg kembali meraih pole setelah menjadi yang tercepat dalam sesi kualifikasi GP Monaco. Sementara itu rekan setimnya, Lewis Hamilton, start dari urutan kedua.
Sabtu, 25 Mei 2013 20:29 WIB







































