detikFood
'Greenfields Strawberyville' Meriahkan Hadirnya Susu Segar Strawberry yang Manis Harum
Susu dengan citarasa manis disukai anak-anak juga orang dewasa. Setelah sukses dengan beragam varian rasa susu segar, kini Greenfields memperkenalkan rasa baru. Indonesia terpilih jadi tempat pertama peluncuran susu Greenfields Strawberry di Asia.
Sabtu, 22 Nov 2014 09:16 WIB







































