detikTravel
Pantai Tanjung Pendam, Spot Indah untuk Melihat Sunset di Belitung
Jika tengah berkunjung ke Belitung dan ingin melihat sunset indah, datanglah ke Pantai Tanjung Pendam. Pantai yang terletak tidak jauh dari Kota Tanjung Pandan itu, memang menyajikan pemandangan indah menjelang sore hari.
Jumat, 22 Mei 2015 18:50 WIB







































