detikHot
Wow! Geri Halliwell Eks 'Spice Girls' Sewa Istana Kenshington untuk Pesta Nikah
Geri Halliwell, salah satu mantan personel 'Spice Girls', rencananya akan menggelar pernikahan dengan pebalap F1, Christian Horner, Mei mendatang. Nampaknya penyanyi berusia 42 tahun tersebut, ingin merasakan kemegahan royal wedding dengan menyewa Istana Kenshinton sebagai lokasi resepsi pernikahan. Wow!
Rabu, 08 Apr 2015 09:34 WIB







































