Israel melancarkan serangan udara terhadap posisi militer Suriah di dekat Damaskus. Sedikitnya tiga tentara tewas dan tujuh orang lainnya mengalami luka-luka.
Presiden Rusia Vladimir Putin dan Putra Mahkota Arab Saudi Pangeran Mohammed bin Salman (MBS) berbicara via telepon pekan ini. Apa yang dibahas oleh keduanya?
Erdogan meminta dukungan penuh dari Presiden Rusia Vladimir Putin dan Presiden Iran Ebrahim Raisi untuk operasi militer Ankara memerangi 'teroris' di Suriah
Vladimir Putin mendapat dukungan dari Pemimpin Tertinggi Iran, Ali Khamenei, yang menyebut Rusia akan diserang NATO jika tidak mengirim pasukannya ke Ukraina.
Joe Biden bertemu dengan Mohammed bin Salman. Pertemuan ini jadi yang pertama usai pembunuhan wartawan, Jamal Khashoggi, pada 2018 oleh agen Saudi di Turki.
Maher al-Agal, pria yang oleh pejabat AS disebut pemimpin ISIS di Suriah tewas dalam serangan drone. Pemimpin tersebut tewas saat mengendarai sepeda motor.