detikNews
Polisi Telusuri Prosedur Keberangkatan 2 WNI yang Dimutilasi di Hong Kong
Selain membantu penyelidikan otoritas kepolisian Hong Kong terkait identifikasi dua warga negara Indonesia yang menjadi korban mutilasi, Polri juga menelusuri prosedur keberangkatan Seneng Mujiasih dan Sumarti Ningsih.
Rabu, 05 Nov 2014 14:19 WIB







































