Google Maps kembali diberikan fitur baru terkait informasi soal COVID-19. Deretan fitur baru ini akan memudahkan pengguna menjaga diri di saat pandemi.
Kapitalisasi pasar perusahaan kendaraan listrik asal Amerika Serikat (AS), Tesla tembus US$ 500 miliar atau setara dengan Rp 7.050 triliun (kurs Rp 14.100/US$).
Gunung Semeru meletus dini hari sekitar 03.10 WIB mengeluarkan hujan debu dan mengarah ke pemukiman warga. Bagi detikers yang hendak berkendara hati-hati ya.
Perjuangan panjang dan berliku dilalui setiap pilot sebelum terbang. Mereka bahkan harus menunggu bertahun-tahun sebelum mendapatkan pekerjaan di maskapai.