detikNews
Ribuan Liter Arak Jowo Dimusnahkan
Memperingati Hari Anti Narkoba, ribuan liter minuman keras jenis Arak Jowo dimusnahkan. Barang bukti itu hasil razia yang dilakukan selama setahun.
Senin, 30 Jun 2008 12:50 WIB







































