Sepakbola
Melihat Leicester Sekarang, Vardy Harus Cubit Diri Sendiri
Musim lalu, Leicester City harus berjuang keras untuk menghindari degradasi. Musim ini, ketika sudah berlalu separuh jalan, mereka justru tengah memuncaki klasemen. Penyerang The Foxes, Jamie Vardy, pun tidak percaya melihatnya.
Selasa, 09 Feb 2016 09:04 WIB







































