Kemenkes merespons permintaan Menristek terkait relaksasi aturan dan uji klinis alkes untuk penanganan Corona. Uji klinis akan dilakukan dalam waktu 2 hari.
Menristek/Kepala BRIN Bambang Brodjonegoro meminta adanya relaksasi aturan maupun uji klinik untuk alat kesehatan yang berkaitan dengan penanganan virus Corona.
Anggota Komisi VII DPR RI Maman Abdurrahman mengusulkan dibentuk panitia kerja (panja) atau panitia khusus (pansus) gabungan untuk membongkar mafia kesehatan.
Komisi VI, VII, dan IX DPR menggelar rapat gabungan dengan kementerian dan lembaga terkait dengan penanganan virus Corona. Rapat digelar secara virtual.
Presiden Jokowi pimpin ratas laporan Tim Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19. Jokowi menyampaikan instruksi evaluasi PSBB hingga distribusi bansos.