Polda Jatim Sita Dua Senpi dan Puluhan Peluru
Dua pucuk senjata api (senpi) rakitan beserta puluhan amunisinya diamankan Polda Jatim. Pemiliknya Martin Surip (55) warga Jl Hayam Wuruk Jember kini harus mendekam di tahanan polisi.
Senin, 23 Apr 2007 17:17 WIB







































