detikNews
Berkah Pemuda Mojokerto yang Sulap Limbah Batok Kelapa Jadi Kerajinan
Limbah batok kelapa justru mendatangkan rezeki bagi Ahdhanil Farichi. Di tangannya, batok kelapa disulap menjadi aneka kerajinan bernilai ekonomis tinggi.
Senin, 10 Des 2018 08:09 WIB







































