KBRI bekerja sama dengan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan RI dan Kementerian Pariwisata RI menggelar "Malam Kebudayaan Indonesia 2017" di KBRI Riyadh.
Acara tahunan yang rutin diselenggarakan sejak 2012, Indonesia Menari kembali digelar tahun ini. Kali ini acara tersebut diadakan serentak di tiga kota.
Wagub DKI Jakarta Sandiaga Uno sempat menari Tor-tor saat hadir di peresmian Gereja HKBP Cilincing. Tarian itu mengingatkan pada masa duduk di bangku SD.