detikNews
Kemenkes Terus Pantau Wabah Anthrax di Boyolali
Kementerian Kesehatan RI dua pekan lalu mengirimkan tim ke Boyolali, Jawa Tengah, untuk memastikan dugaan penyebaran wabah anthrax di sana.D usun lokasi kejadian kini dipantau Dirjenl Penanggulangan Penyakit dan Penyehatan Lingkungan (P2PL).
Minggu, 27 Feb 2011 16:37 WIB







































