Khofifah dan Emil Dardak sore ini dilantik Presiden Jokowi sebagai Gubernur dan Wagub Jatim. Pasangan ini memiliki program unggulan bertajuk Nawa Bhakti Satya.
Merecoki Imlek dan melarang lampion sama saja merenggut kebebasan berekspresi warga, melemahkan fondasi harmoni sosial yang sudah dibangun dengan susah payah.