Ibu Kota Negara sempat mendapat ranking rendah di survei tentang toleransi. Namun kantong kerukunan umat beragama masih nyata hidup di pojok-pojok Jakarta.
Gubernur Nurdin menyatakan status tanggap darurat bencana alam di provinsi itu hingga 29 Januari 2019. Hal itu terkait banjir besar yang melanda Sulsel.
Mulai hari ini, sejumlah Warung Pintar telah berdiri di Banyuwangi. Ini adalah program untuk meningkatkan kapasitas warung kecil milik rakyat dengan teknologi.
Kampung Perikanan Digital diluncurkan di Indramayu. Di sini proses kerja petambak ikan akan dipermudah, termasuk pemberian pakan dengan memakai ponsel.
Bicara soal tempat wisata di Yogyakarta seperti tidak ada habisnya. Bahkan sekarang ada satu destinasi baru yang mengusung konsep budaya Kerajaan Mataram.