Grup K-Pop The Boyz baru-baru ini melancong ke Bogor. Tak cuma liburan, mereka juga membagikan sejumlah informasi termasuk sistem buka-tutup jalan di Puncak.
Beberapa waktu lalu sejumlah artis Korea Selatan ke Italia untuk Milan Fashion Week. Dengan makin banyaknya kasus virus Corona di Italia, mereka jadi perhatian.
Fans sasaeng bisa ditemukan di mana saja. Mereka mengikuti para idola ke mana pun, bahkan hingga kediaman pribadi mereka dan melakukan perjalanan jauh.
Sejumlah idol K-Pop memiliki makanan favorit masing-masing. Namun ada juga makanan yang mereka tidak sukai diantaranya ayam goreng, udang, hingga timun.
Solois Jeon Somi hari ini sedang berbahagia! Mantan artis JYP Entertainment itu dinyatakan lulus Sekolah Menengah Atas pada Jumat (7/2/2020). Congraduation!