Posisi Martin di puncak klasemen semakin kokoh. Sementara itu, Marquez posisinya naik signifikan di tabel klasemen berkat dua kali naik podium di Le Mans.
Podium ketiga Fabio Quartararo di sprint race MotoGP Spanyol 2024 harus dibatalkan gegara motor YZR-M1 melanggar aturan terkait tekanan ban. Ini kata Yamaha.