KPK minta eks Wabup Malang Ahmad Subhan kooperatif saat proses penyidikan. Subhan dianggap mangkir panggilan KPK kasus dugaan suap menjerat Bupati Mojokerto.
Ketua KPK Agus Rahardjo mengaku sudah menyampaikan sikap resmi lembaga antikorupsi tersebut terkait pasal tipikor di dalam RKUHP kepada Presiden Jokowi.