Wakil Ketua Umum Partai Golkar ini menerangkan IMI bersama Kemenhub juga sedang menyelesaikan tiga regulasi dalam pengembangan dunia otomotif Tanah Air.
Mobil reli yang dikendarai Gelael dan Bamsoet hilang kendali dan terguling sebanyak dua kali. Beruntung, baik Sean dan Bamsoet berhasil dievakuasi dan selamat.