Pasangan calon gubernur-calon wakil gubernur Jakarta Ridwan Kamil (RK)-Suswono tiba di RSUD Tarakan, Jakarta Pusat, untuk menjalani pemeriksaan kesehatan.
Bakal paslon Bupati Tasikmalaya, Cecep Nurul Yakin dan Asep Sopari, menjalani pemeriksaan kesehatan di RSUD KHZ Musthafa. Prosesnya hingga 1 September 2024.
Seorang pria di Kutai Kartanegara viral setelah melukai diri sendiri saat mabuk, diduga untuk mengetes ilmu kebal. Namun ia malah dilarikan ke rumah sakit.
2 Pasangan bakal calon bupati dan wakil bupati yang akan maju dalam Pilkada Lamongan kini menjalani tes kesehatan. Mereka menjalani tes kesehatan di RSU Soetomo
Kris Dayanti menunda tes kesehatan untuk Pilwali Batu karena kondisi kesehatan yang menurun. Tes dijadwalkan ulang pada 31 Agustus 2024 di RS Karsa Husada.