detikHot
Menilik Kehidupan Masyarakat Urban di Eropa
Festival Film Eropa: Europe on Screen 2008 akan kembali digelar di Jakarta dan beberapa kota lain mulai 24 Oktober hingga 22 November 2008. Festival yang sudah diadakan delapan kali itu mengangkat tema City Landscape and Urban Vision.
Jumat, 10 Okt 2008 12:53 WIB







































