Tiga anggota TNI AD ditetapkan sebagai tersangka penculikan dan pembunuhan kepala cabang bank di Jakarta. Proses hukum terus berjalan secara transparan.
Polda Metro Jaya mencatat pelanggaran terbanyak pada Operasi Zebra Jaya 2025, termasuk tidak menggunakan helm dan sabuk pengaman. Operasi berlangsung 14 hari.
Komisi Informasi Pusat (KIP) menggelar sidang sengketa informasi publik terkait ijazah Presiden ke-7 RI, Joko Widodo. Pihak UGM yang dihadirkan dicecar hakim.
KIP menggelar sidang informasi publik terkait ijazah Jokowi. Dalam momen tersebut, Ketua Majelis Sidang mencecar UGM terkait keberadaan salinan ijazah.
Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Budi Hermanto, mengungkap kondisi terkini pelaku ledakan SMAN 72. Pelaku masih lemas dan belum bisa dimintai keterangan.
Reka ulang kasus penculikan dan pembunuhan M Ilham Pradipta mengungkap fakta baru. 15 tersangka, termasuk anggota TNI, terlibat dalam perencanaan kejahatan ini.