Anggota Komisi I Fraksi PPP, Syaifullah Tamliha, memprediksikan bahwa Pangkostrad Letjen Dudung Abdurachman akan menempati posisi KSAD menggantikan Andika.
Partai Golkar DPD DKI Jakarta menggelar nobar film 'Pengkhianatan G30S/PKI' malam ini. Sejumlah tokoh Golkar DKI dijadwalkan akan hadir dalam nobar tersebut.
Gatot mengaku rasa kebangsaannya terusik gara-gara patung Soeharto di Kostrad dibongkar. Patung Soeharto dibongkar usai AY Nasution merasa takut neraka.