China menjadi negara dengan atlet terbanyak yang masuk dalam jajaran Hall of Fame BWF. Ada 19 atlet Negeri Tirai Bambu masuk daftar itu sejak tahun 1998.
Bintang Shaolin Soccer yakni Cecilia Cheung mengalami kerugian hingga ratusan ribu dollar selama pandemi COVID-19. Namun ia tak memotong gaji karyawannya.