Sepakbola
Taklukkan Persipura, Teco Puji Semangat Pemainnya
Persija Jakarta akhirnya menghentikan catatan buruk setelah mengalahkan Persipura Jayapura. Pelatih Stefano Cugurra Teco memuji semangat para pemainnya.
Sabtu, 26 Mei 2018 00:58 WIB







































