Donald Trump dilantik sebagai Presiden AS pada 20 Januari 2025. OJK yakin dampaknya terhadap ekonomi Indonesia minimal, meski tantangan global tetap ada.
Kericuhan terjadi di Bandung setelah demonstrasi di DPRD Jabar. Gubernur Dedi Mulyadi menegaskan pentingnya menjaga kemurnian gerakan mahasiswa dan dialog.
Warga AS melakukan demo besar-besaran di seluruh 50 negara bagian AS. Massa menyerukan 'No Kings' atau bukan raja, sebagai protes kebijakan Donald Trump.
Demo antipemerintah terus terjadi di Peru. Setidaknya 19 orang, termasuk seorang polisi, terluka dalam aksi protes pemerintahan Presiden Peru Dina Boluarte.