detikNews
Menang Pilkada Jabar, Modal PKS Maju Pemilu 2009?
Kemenangan Pilkada Jabar mempunyai pesan tersendiri bagi PKS. Tak bisa dipungkiri, PKS bagaikan mendapat amunisi menjelang Pemilu 2009.
Senin, 14 Apr 2008 06:40 WIB







































