detikNews
Ini Fungsi Tenaga Surya pada Bus Air yang Bakal Meluncur di Kalimas
Bus air wisata yang akan meluncur di Sungai Kalimas, Surabaya, juga memanfaatkan tenaga surya. Energi matahari tersebut untuk kelistrikan di perahu itu.
Sabtu, 27 Mei 2017 13:01 WIB







































