detikOto
Risers Disambut Tarian dan Musik Selamat Datang di Rumah Adat Dusun Sade
Datsun Risers Expedition etape V memasuki Lombok, Nusa Tenggara Barat. Selama perjalanan di Lombok, risers mampir dan mendapatkan sambutan tarian dan musik selamat datang oleh Suku Sasak Dusun Sade Desa Rambitan, Kecamatan Pujut Kabupaten Lombok Tengah.
Senin, 15 Jun 2015 16:06 WIB







































