Meski Aceh dan sekitarnya baru saja diguncang gempa 8,5 SR namun ujian nasional (UN) untuk siswa SMA di Serambi Makkah akan tetap digelar pada 16 April 2012. Namun plan B pun disiapkan jika di hari-H UN tidak bisa digelar lantaran ada gempa besar.
Tinggal selama empat hari di Mina pada 10-13 Dzulhijjah 1432 H tentu masih membekas di benak jamaah haji kita. Tenda yang sempit tak mampu menampung jamaah yang banyak. Alhasil, sejumlah jamaah memilih tidur di alam terbuka.
"Tuntutlah ilmu sampai ke Negeri China", hadits ini begitu populer bagi siapa saja yang mengenal keindahan dan sejarah budaya China. Bagi umat Muslim seantero dunia, China dikenal sebagai negeri dengan penyebaran Islam yang menarik sekaligus meninggalkan warisan budaya Islam menggagumkan.
"Tuntutlah ilmu sampai ke Negeri China", hadits ini begitu populer bagi siapa saja yang mengenal keindahan dan sejarah budaya China. Bagi umat Muslim seantero dunia, China dikenal sebagai negeri dengan penyebaran Islam yang menarik sekaligus meninggalkan warisan budaya Islam menggagumkan.
Bagi umat Muslim seantero dunia, China dikenal sebagai negeri dengan penyebaran Islam yang menarik sekaligus meninggalkan warisan budaya Islam menggagumkan.
Gambar bisa bercerita banyak hal. Melalui gambar pula Mekos ingin menceritakan tentang Makkah dari segala sisinya. Makkah dikisahkannya melalui jepretan kameranya.
Thaif merupakan salah satu kota yang memiliki hawa sejuk. Kota yang terletak sekitar 67 kilometer dari Kota Makkah Al Mukarramah ini terkenal dengan perkebunan Delima, Kurma, termasuk juga banyak tumbuh pohon Zaqqum, pohon berduri.
Kota Makkah dinyatakan aman dari banjir meski beberapa waktu lalu sempat kebanjiran. Namun Dewan Kota Makkah sendiri tidak setuju dengan pernyataan Walikota Makkah, Osman Al Bar itu.