Sepakbola
Cordoba: Ayo Dukung Gasperini
Allenatore Inter Milan Gian Piero Gasperini sedang menuai sorotan karena racikan yang dinilai tidak mengesankan. Bek Inter Ivan Cordoba membela dan minta dukungan untuk si pelatih baru.
Kamis, 15 Sep 2011 00:01 WIB







































